Johor bahru / 60 menit dari Singapore
Ticket Adalah Electronic ticket ( e-ticket) , dikirim melalui Email dan di cetak kemudian di tunjukan untuk di tukar dengan ticket Legoland Malaysia pada counter tiket di Legoland .Jadi dimanapun anda berada, anda tetap bisa membelinya.
DEWASA : Rp 875.000,-
ANAK : Rp 780.000,-
Cara Pemesanan :
– Pilih tanggal yang di kehendaki
– Banyaknya tiket yang di kehendaki
– Tulislah jam pulang pergi Bus Singapore – Legoland – Singapore yang di kehendaki jam dan lokasinya pada kolom “Special Request”.
– Pembayaran bisa dengan Transfer bank atau credit card . Untuk pembayaran melalui Transfer bank hanya bisa di lakukan pada hari Senin – Sabtu jam 08.00 AM sampai jam 09.00 PM ( malam )
– Anda akan menerima Kwitansi elektronik by email secara langsung setelah proses pembayaran.
– Dan pengiriman e-ticket Legoland Malaysia akan kami kirimkan ke email terdaftar maksimal 4 jam setelah proses pembayaran anda kami terima untuk Jam kantor kami ( 08.00 – 20.00 WIB ) dan paling lama 12 jam di luar jam kantor .
Syarat Dan Ketentuan:
• Semua pemesanan secara ketat tidak dapat dipindahtangankan / dikembalikan / non–amandemen.
• Pemesan memegang voucher konfirmasi harus menunjukkan ID yang valid foto / Paspor pada saat pertukaran tiket asli.
• Tidak akan ada pengembalian dana untuk tiket masuk yang tidak terpakai.
• Semua tiket dicetak tidak dapat dipindahtangankan
• Kehilangan tiket setelah di redeem menjadi tiket fisik adalah tanggung jawab penuh pembeli.
• Voucher ini berlaku pada tanggal kunjungan seperti yang dinyatakan LEGOLAND MALAYSIA E-Ticket
Paket LEGOLAND Malaysia termasuk :
~ Two way coach Transfer Singapore Flyer – LEGOLAND Malaysia – Singapore Flyer By 45 Seater Coach
~ Day Pass to LEGOLAND Malaysia
~ Coach Travel Insurance.
Anak adalah 3 tahun keatas – Hingga 12 Tahun
Dewasa adalah diatas 12 tahun
Harga tidak Berlaku | 9 – 22 Feb 2015 – CNY / Pls Call |
Coach Schedule | ||||
Singapore – LEGOLAND | Singapore Flyer | Low / Shoulder | 0830, 0900, 0930, 1030 | |
Peak | 0830, 0900, 0930, 1030 | |||
Big Box Jurong East | All Season | 0900, 1100 | ||
LEGOLAND – Singapore | Singapore Flyer | Low / Shoulder | 1615, 1715, 1815, 1845 | |
Peak | 1615, 1715, 1815, 1845, 1915 | |||
All Season | 1615, 1815 |